logo patual

banner1

Portal Pengadilan Agama Tual

Selamat datang di Website Resmi Pengadilan Agama Tual, sebagai media informasi berbasis teknologi.
Portal Pengadilan Agama Tual

Aplikasi SIPP

Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.
Aplikasi SIPP

SIWAS

Aplikasi yang disediakan oleh Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI, untuk melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Mahkamah Agung Republik Indonesia atau Peradilan dibawahnya.
SIWAS

e-Court

e-Court adalah layanan bagi pengguna terdaftar untuk pendaftaran perkara secara Online. Mendapatkan taksiran panjar biaya perkara, pembayaran secara Online, dan pemanggilan yang dilakukan secara elektronik. e-Filling (Pendaftaran perkara Online di Pengadilan) e-Payment (Pembayaran panjar biaya perkara Online) e-Summons (Pemanggilan pihak secara Online)
e-Court

Zona Integritas

Pencanangan pembangunan Zona Integritas dilaksanakan secara terbuka dan dipublikasikan secara luas dengan maksud agar semua pihak termasuk masyarakat dapat memantau, mengawal, mengawasi dan berperan serta dalam program kegiatan reformasi birokrasi khususnya di bidang pencegahan korupsi dan peningkatan kualitas pelayanan publik
Zona Integritas

PROGRAM PRIORITAS

Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama telah menetapkan 8 (Delapan) program prioritas Tahun 2022
PROGRAM PRIORITAS

MOTTO PENGADILAN AGAMA TUAL

Motto Pengadilan Agama Tual "M A N T A P P"..
MOTTO PENGADILAN AGAMA TUAL

on . Hits: 229

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.29

www.pa-tual.go.id | Langgur 28 Oktober 2022

Pengadilan Agama Tual mengadakan upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 94. Bertempat di halaman kantor Pengadilan Agama Tual, acara ini diikuti oleh seluruh aparatur Pengadilan Agama Tual, unsur pimpinan, baik dari hakim, pejabat struktural dan fungsional, CPNS hingga para honorer Pengadilan Agama Tual.

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.27 1

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.23 1

Upacara berjalan dengan khidmat, untuk memperingati dimana 94 tahun lalu tepatnya 28 Oktober 1928 pemuda seluruh penjuru tanah air mengikarkan diri bahwa satu nusa, satu bangsa, satu bahasa dan 17 tahun kemudian melahirkan proklamasi kemerdekaan republik Indonesia. Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda tahun ini mengambil tema : “Bersatu Bangun Bangsa".

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.24

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.26

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.23

Dalam amanat pembina upacara yang langsung di sampaikan oleh Hakim Pengadilan Agama Tual, Kunari, S.Sy, kita patut bersyukur atas sumbangsih para pemuda Indonesia yang sudah melahirkan Sumpah Pemuda. Sudah seharusnya kita meneladani langkah-langkah dan keberanian mereka hingga mampu menorehkan sejarah emas untuk bangsanya. Seperti ayang dikatakan Presiden Republik Indonesia yang pertama, Bung Karno pernah menyampaikan : “Jangan Mewarisi abu Sumpah Pemuda, kalau sekadar mewarisi abu, saudara-saudara akan puas dengan Indonesia yang sekarang yang sudah satu bahasa, satu bangsa, dan satu tanah air. Tapi itu bukan tujuan akhir” dan dalam akhir sambutannya berpesan agar kita bergandeng tangan, bergotong royong melanjutkan api semangat Sumpah Pemuda, saatnya kita berani bersatu untuk kemajuan dan kejayaan Indonesia.

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.25

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.30

WhatsApp Image 2022 10 28 at 09.06.23 1

Setelah amanat beliau,, selanjutnya doa yang di bawakan oleh Kasubbag PTIP Agusnawar Arsyad Tere, S.H.I., M.H, menutup rangkain acara upacara upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda. Akhirnya kita sebaga warga Negara peradilan agama, mari sama – sama menjaga Negara ini melanjutkan api semangat Sumpah Pemuda dalam bentuk profesi kita sebagai warga peradilan yang secara umum di nanungi oleh Mahakamah Agung dengan bekerja secara profesinonal.(AT)

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Tual Kelas II

Jl. Jenderal Soedirman, Ohoijang, Langgur, Kabupaten Maluku Tenggara - 97610

Telp.  : (0916) 23572

Fax    : (0916) 23572

Email : pa.tualmaluku

          @gmail.com

 Facebook Instagram Youtube

Tautan Aplikasi

Pengadilan Agama Tual © AT 2021